Makassar (28/11/2022), Bertempat di aula Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan dilaksanakan rapat konsultasi Penyusunan Program Pembentukan Peraturan Daerah Kabupaten Sinjai Tahun 2023. Dihadiri Ketua dan Anggota Badan Pembentukan Peraturan Daerah DPRD Kabupaten Sinjai bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Sinjai yang diwakili Bagian Hukum Sekretariat Daerah, dilaksanakan pemaparan dari Tim Perancang Peraturan Perundang-undangan Kanwil […]
Read More